Pelaksanaan PIN Polio memiliki beberapa tujuan, yaitu melindungi anak-anak dari penyakit polio yang bisa menyebabkan kelumpuhan, mencegah dan menghentikan penyebaran virus polio yaitu memutus rantai penularan. Meningkatkan kekebalan masyarakat, membuat…
Perayaan HUT IBI ke-70 yang dirayakan oleh seluruh bidan yang ada di UPTD Puskesmas Mangkung
Kegiatan vaksinasi COVID-19 yang dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 24-06-2021 di Kantor UPTD Pendidikan dan Kebudayaan Kecamatan Praya Barat, dengan jumlah yang dilayani yaitu sebanyak 59 orang dan yang ditunda vaksinasi sebanyak…
Kegiatan ANC terpadu di UPT Puskesmas Mangkung merupakan kegiatan rutin yang dilakukan setiap bulannya. Kegiatan ini merupakan program pelayanan untuk ibu hamil dengan prinsip menyediakan pelayanan antenatal terintegrasi, komprehensif dan berkualitas. Kegiatan…
Kegiatan sosialisasi ini dilakukan kepada karyawan yang ada di Tampah Hills sebelum dilakukannya kegiatan vaksinasi Covid-19. Kegiatan sosialisasi ini dihadiri oleh Tim Puskesmas Mangkung yang terdiri dari: Kepala Puskesmas, Dokter, dan petugas…